Teknik Hummer On dan Tapping
Teknik Hummer On adalah teknik membunyikan dua nada pada alat musik gitar dalam jangka waktu yang cepat atau pendek. Caranya yaitu dengan menekan nada awalyang kemudian menekan nada selanjutnya yang akan dimainkan. Biasanya nada lebih tinggi dari nada yang pertama.sedangkan teknik Tapping, merupakan teknik memainkan alat musik gitar yang pada hakikatnya tidak jauh berbeda dengan teknik bermain Hummer On. Teknik Tapping ini dibedakan dengan kedua jari kanan dan kiri bersama-sama melakukan teknik yang Hummer On.
Teknik Picking dan Strumming
Teknik picking ini dilakukan dengan cara memetik senar dengan alat yang biasa disebut dengan pick. Pick ini biasanya diapit oleh jari telunjuk dan juga ibu jari. Teknik picking ini diantaranya ada Up stoke, Downstroke, Arternate picking, dan economic picking. Teknik selanjutnya yaitu Strumming. Teknik strumming saat memainkan alat musik gitar yaitu teknik memetik dua atau enam senar secara bersamaan. Teknik ini bisa hanya dengan jari atau bisa juga dengan alat pick.
Dalam proses menghasilkan warna musik yang bagus maka dibutuhkan alat musik khususnya gitar,yang memiliki kualitas unggulan pula.Yamaha sebagai salah satu Brand alat musik, telah memproduksi berbagai macam varian gitar dengan kualitas yang tidak lagi bisa dipandang sebelah mata. Bagi Anda yang ingin gitar kualitas tinggi,Yamaha lah solusinya.
0 Comment "Beberapa Teknik Bermain Gitar untuk Suara Menggelegar"
Post a Comment